Alasan Sang Mantan Tetap Mencintaimu Dan Tidak Pernah Bisa Dimilikinya

Hay Sahabat Bitter, kali ini Bitter Coffee Park akan mengajak Kalian Ngobrol ala Obrolan Warung Kopi tentang:
Alasan Sang Mantan Tetap Mencintaimu Dan Tidak Pernah Bisa Dimilikinya
Pernah nggak Sahabat Bitter mengalami pahitnya pengalaman cinta yang bertepuk sebelah tangan? Ironisnya lagi, Sahabat Bitter memilih untuk bertahan mencintai sosoknya meski sudah jelas Sahabat Bitter tidak akan pernah bisa memilikinya. Hati dan perasaan kadang memang susah untuk kita kendalikan sendiri.

Berikut ini adalah Mengapa Mantan Kamu Masih Mencintai Sahabat Bitter

Merasa masih ada harapan
Meski sekarang belum bisa memilikinya, ya siapa tahu kan nanti ada kesempatan bisa membuatnya jatuh hati. Urusan hati dan perasaan, siapa yang tahu kan? Karena masih merasa ada harapan, jadinya memilih bertahan mencintai Sahabat Bitter. Kalau harapan ini terus ada, pada akhirnya akan berusaha sekuat tenaga agar tidak berpaling.

Belum menemukan Cinta yang lebih baik untuk dicintai

Mungkin Sahabat Bitter pernah juga mengalami hal ini. Daripada membiarkan hati Sahabat Bitter kosong karena tidak mencintai siapapun, akhirnya memilih bertahan mencintai sang mantan karena memang belum ada sosok yang lebih baik untuk dicintai. Meski sebenarnya ini karena masih takut move on aja kali ya.

Pesonanya sudah menaklukkan hati
Gimana mau berhenti mencintainya jika pesonanya sudah begitu menyihir? Pastinya sulit untuk berhenti mencintai seseorang yang sudah begitu melekat di hati. Sekalipun hati telah tersakiti karena cinta tak terbalas, tapi demi bisa tetap merasakan rasa berbunga-bunga akhirnya Sang Mantan memilih bertahan mencintai Sahabat Bitter.

Enggan menerima kenyataan
Ini juga nih salah satu alasan kenapa seorang yang masih saja nekat bertahan mencintai seseorang yang tidak bisa dimilikinya. Belum bisa menerima kenyataan akhirnya membuat hati buta. Dari luar kelihatannya saja nampak tegar. Tapi hati masih rapuh karena masih belum bisa menerima kenyataan yang ada.

Dia masih selalu bersikap baik
Gimana mau membencinya kalau sikapnya masih begitu baik pada Sang Mantan, ya kan? Pastinya sulit untuk membenci seseorang yang sikapnya begitu manis dan perhatian pada seseorang yang pernah dicintai. Sekalipun Sang Mantan tidak bisa memiliki hati dan cinta Sahabat Bitter, tapi bisa punya kesempatan untuk mencintai Sahabat Bitter seakan jadi berkah tersendiri.

Yang jelas tetap jaga emosi dan hati Sahabat Bitter. Jangan sampai Sahabat Bitter terlalu berharap lagi tapi ujung-ujungnya malah semakin sakit hati. Kalau Sahabat Bitter memang bukan orang yang tepat untuk sang mantan, semoga ada seseorang yang lebih baik lagi untuk jadi pendamping hidup mantan Sahabat Bitter.

No comments:

Post a Comment

Obrolan yang baik bukan hanya sebuah obrolan yang mengkritik saja, tetapi juga memberi saran dan dimana saran dan kritik tersebut terulas kekurangan dan kelebihan dari saran dan kritik.

BERIKAN OPINI SAHABAT BITTER TENTANG TULISAN TERSEBUT