Hay Sahabat Bitter, kali ini Bitter Coffee Park akan mengajak Kalian Ngobrol ala Obrolan Warung Kopi tentang:
Zodiak yang memiliki julukan drama king
SEPERTI APA ORANG DRAMA KING
Bukan hanya drama queen, seorang pria juga bisa menjadi drama king yang menyebalkan ketika berhubungan dengan seseorang lainnya.
Jika tidak ada drama, mereka akan menciptakannya, sesuatu yang sangat melelahkan secara mental dan emosional.
Apakah Sahabat Bitter sedang berhubungan dengan seorang drama king?
Simak di sini beberapa tanda-tandanya, seperti:
1. Semua hal diperdebatkan
Adalah satu hal yang mustahil bagi seorang drama king untuk melepaskan sesuatu.
Mereka akan merasa puas setelah menciptakan konflik, jadi jangan mengharapkan mereka melihat masalah kecil dan masa lalu sebagai sesuatu yang tidak lagi penting, seperti yang dilakukan kebanyakan orang.
2. Ia bersikap hiperbola untuk segala hal
Hiperbola seperti bahasa kedua bagi seorang drama king. Ia membuat segala sesuatu menjadi besar, benar?
Saksikan Video Menarik Berikut Ini:
3. Ia harus menjadi pusat perhatian sepanjang waktu
Seorang drama king cenderung membutuhkan banyak perhatian. Mereka akan berteriak dan bersikap kontroversial untuk mencari perhatian orang lain.
4. Ia berbicara dengan perspektifnya sendiri
Seorang drama king jelas membutuhkan semua fokus tercurah pada dirinya, sehingga ia tidak akan membiarkan orang lain berbagi pengalamannya. Tanda bahwa seorang drama king juga tidak memikirkan orang lain, selain dirinya sendiri.
5. Ia selalu menang sendiri
Ya, ketika seseorang sedang bercerita tentang sesuatu, seorang drama king akan melebih-lebihkannya, untuk apa? Jelas untuk mengembalikan perhatian semua orang kepada dirinya.
6. Semua orang terasa tidak penting baginya
Selain perhatian, seorang drama king juga membutuahkan simpati dan seringkali berperan sebagai korban. Ini adalah caranya untuk mendapatkan perhatian tanpa terlihat terlalu kasar atau memaksa.
ZODIAK YANG MEMILIKI JULUKAN DRAMA KING
Istilah drama king tidak hanya berlaku dalam sinetron ataupun drama.
Di kehidupan nyata pun, Sahabat Bitter bisa menemui sosok drama king.
Mereka biasanya sangat suka membuat hal kecil menjadi sesuatu yang besar.
Di kehidupan nyata pun, Sahabat Bitter bisa menemui sosok drama king.
Mereka biasanya sangat suka membuat hal kecil menjadi sesuatu yang besar.
Mereka yang sangat mencintai drama dalam hidupnya bisa didefinisikan berdasarkan zodiak yang menaunginya.
Zodiak apa sajakah itu?
Zodiak apa sajakah itu?
1. Aries
Aries akan mulai berargumen untuk kepentingannya.
Sementara orang lain akan berusaha menghindari untuk berkelahi, tapi tidak dengan Aries.
Apa pun alasannya, Aries tidak akan pernah menyerah. Ia tidak peduli pertarungan seperti apa yang akan ia hadapi.
Sementara orang lain akan berusaha menghindari untuk berkelahi, tapi tidak dengan Aries.
Apa pun alasannya, Aries tidak akan pernah menyerah. Ia tidak peduli pertarungan seperti apa yang akan ia hadapi.
2. Gemini
Gemini dapat dengan sendirinya menciptakan kekacauan, kemudian menontonnya sebagai pertunjukan.
Gemini tidak memulai drama secara langsung, tapi lebih suka membuat suasana lebih keruh.
Mereka juga suka menyebarkan gosip.
Di sisi lain, kepribadian mereka yang dua sisi memudahkan mereka untuk menjadi play victim.
Gemini tidak memulai drama secara langsung, tapi lebih suka membuat suasana lebih keruh.
Mereka juga suka menyebarkan gosip.
Di sisi lain, kepribadian mereka yang dua sisi memudahkan mereka untuk menjadi play victim.
3. Cancer
Cancer diyakini memiliki lebih banyak suasana hati.
Inilah yang membuat mereka sering menjadi begitu dramatis, intens, dan luar biasa.
Terkadang mereka bisa berbuat manis, tapi ia juga bisa menjadi mimpi buruk bagi orang lain.
Jika Sahabat Bitter dekat dengan sosok Cancer, Sahabat Bitter akan tahu bahwa mereka seakan bisa memerankan dua hal dalam satu waktu.
Inilah yang membuat mereka sering menjadi begitu dramatis, intens, dan luar biasa.
Terkadang mereka bisa berbuat manis, tapi ia juga bisa menjadi mimpi buruk bagi orang lain.
Jika Sahabat Bitter dekat dengan sosok Cancer, Sahabat Bitter akan tahu bahwa mereka seakan bisa memerankan dua hal dalam satu waktu.
4. Leo
Leo tampaknya mampu mengubah situasi yang tenang menjadi begitu keruh.
Bahkan, konflik kecil bisa menjadi perang besar.
Leo cenderung berpikir bahwa hidup itu seperti film dan mereka adalah bintangnya.
Semuanya tampak begitu dramatis bagi Leo.
Bahkan, konflik kecil bisa menjadi perang besar.
Leo cenderung berpikir bahwa hidup itu seperti film dan mereka adalah bintangnya.
Semuanya tampak begitu dramatis bagi Leo.
☆☆☆☆☆
No comments:
Post a Comment
Obrolan yang baik bukan hanya sebuah obrolan yang mengkritik saja, tetapi juga memberi saran dan dimana saran dan kritik tersebut terulas kekurangan dan kelebihan dari saran dan kritik.
BERIKAN OPINI SAHABAT BITTER TENTANG TULISAN TERSEBUT